Bali, destinasi wisata yang satu ini pastinya jadi salah satu tempat populer untuk menghabiskan liburan romantis bersama pasangan. Selain punya banyak kawasan pantai yang bisa pasangan kunjungi, ada banyak daya tarik Bali yang membuatnya tak pernah sepi pengunjung. Oleh karena itu, Bali juga kerap jadi tujuan pasangan yang ingin berbulan madu karena suasananya yang mendukung. Kalau kamu dan pasangan sedang merencanakan liburan dan ingin tinggal di akomodasi yang lebih privat, kamu bisa coba menginap di beberapa villa Bali yang cocok untuk liburan romatis. 

(lebih…)

Pantai Sanur merupakan salah satu destinasi wisata yang bisa dijadikan lokasi liburan terbaik untuk kamu. Lokasinya di sebelah timur Denpasar, tepatnya di kawasan Kotamadya Denpasar atau sekitar 6 km dari pusat kota.. Jika kamu tertarik liburan ke Sanur, dapatkan panduan lengkap untuk liburan yang mengesankan di Sanur dengan membaca ulasan berikut. (lebih…)

Kampung Tarung

Sumba adalah salah satu pulau cantik yang terletak di sebelah timur Bali yang belakangan semakin naik daun karena keindahan alamnya yang masih sangat alami. Selain itu, pulau Sumba juga punya banyak kebudayaan yang unik yang berbeda dari tempat tempat lain di Indonesia. Awal bulan Maret 2022 lalu saya dan pasangan berkunjung ke pulau Sumba selama 5 hari! Seru banget dan gak bakal nyesal pernah eksplore pulau ini. Nah simak tipis wisata Sumba komplit dariku untuk kamu yang berencana traveling ke pulau ini.

(lebih…)

tempat wisata lombok pantai aan

Lombok adalah salah satu pulau di Indonesia yang bisa dijadikan alternatif liburan pantai selain Bali. Sama seperti Bali, pulau ini juga memiliki kebudayaan yang unik yang disandingi dengan keindahaan alamnya. Dari pantai hingga perbukitan, serta kuil yang cantik, Lombok menjadi pulau yang mesti kamu kunjungi saat berlibur. Bingung harus menghabiskan waktu dan mengunjungi tempat wisata Lombok yang mana? Nih aku share tempat-tempat yang bisa kamu kunjungi di Lombok. Kebetulan bulan Juni 2021 lalu aku sempat mengunjungi pulau yang pantai-pantainya sangat ini . Cek daftarnya berikut!

(lebih…)

Pandemi yang sudah berlangsung  lebih satu tahun ini memaksa kita untuk berada di satu tempat dan menunda sementara kegiatan traveling. Tapi bukan berarti kamu harus berhenti berlibur. Salah satu alternatif liburan yang cocok pada masa pandemi ini adalah staycation alias mencoba tempat akomodasi baru. Yuk simak pengalaman staycation ku di Bali di Masa Pandemi. 

(lebih…)